Saya dapat ini dari http://www.icoachrealcoach.com .
- Visi, Misi tertulis dan tersosialisasikan dengan merata dan seluruh team member Anda mengerti, memahami dan bekerja sesuai dengan Visi, Misi perusahaan.
- Kultur, Etos dan budaya kerja yang tertulis dan semua team member Anda telah bekerja dan mengekspresikan Etos kerja & Budaya ini.

- Goals/Target besar & bersama perusahaan yang tertulis dan disepakati semua departemen terkait.
- Action plan & Rencana Kerja (Hoshin Kanri) tertulis masing-masing departemen sesuai dengan Target Besar perusahaan.
- Struktur Organisasi yang jelas, tertulis dan semua pihak mengerti fungsi dan ‘Chain of Command’ mereka.
- Job Description tertulis untuk masing-masing individual yang bekerja untuk perusahaan dan disepakati bersama.
- Standard Operating Procedures (SOP) atau Juklak (Petunjuk Pelaksanaan) proses kerja dari masing-masing jenis proses yang tertulis di semua Job Description.
- Key Performance Indicator (Ukuran Kinerja Utama)
yang dilaporkan secara regular tiap hari maupun tiap minggu untuk
mengukur pencapaian masing-masing departemen terhadap Target Besar
bersama diatas tsb.
- Performance Appraisal untuk masing-masing team member yang objective dan terukur untuk menilai kinerja, produktivitas dan perilaku mereka.
- Visual Control Board yang terupdate dan memudahkan Anda memonitor dan mengkontrol kinerja masing – masing departemen.
- Rekrutmen sistem yang memudahkan Anda untuk mencari team member yang berbakat, potensial dan cocok dengan visi, misi dan kultur usaha Anda.
- Financial Report yang update, profit/loss, neraca, cashflow statement, yang mudah Anda baca dan memudahkan Anda untuk me-navigasi usaha Anda.
- “Business Dashboard” yang dapat Anda lihat sewaktu-waktu secara rutin untuk melihat kinerja Bisnis Anda secara objektif.
- Pembagian profit/dividen yang memuaskan Anda yang menunjang Anda mewujudkan impian-impian pribadi Anda.
- Regenerasi dan kaderisasi semua personil inti untuk melanjutkan kelanggengan usaha Anda.
Komentar
Posting Komentar